Tuesday, March 20, 2012

Tulisan 5 Teori Organisasi Umum 2

Posted on 10:27:00 PM by Panji Pangestu


Pengaruh Pajak
            Pajak lam-sam(lum-sum-tax) dan pajak penjualan spesifik (spsific sales tax). Pajak lam-sam merupakan pajak yang hanya mempengaruhi biaya tetap (FC). Dengan demikian perubahan pajak lamsam hanya menggeser kurva AFC dan kurva AC. Ini berarti bahwa perubahan pajak pamsam tidak mengubah biaya marjinal (MC), sehingga keseimbangan perusahaan tidak berubah, demikian juga dengan penawaran perusahaan.
           
            Berbeda dengan pajak lamsam. Pajak penjualan spesifik mempngaruhi biaya variable (VC), yang berarti juga mempengaruhi biaya marjinal (MC). Jika biaya marjinal berubah (dalam hal ini MC bergeser) maka penawaran perusahaan juga berubah. Penigkatan pajak penjualan spesifik akan menggeser kurva MC dengan slop positif ke kiri. Hal ini membuat penawaran perusahaan bergeser kekiri. Implikasinya, harga naik dan kuantitas keseimbangan berkurang. Keadaan ini menimbulkan pertanyaan menarik, yakni: 1) Seberapa besar kenaikan harga keseimbangan dan penurunan kuantitas (Q) keseimbangan, dan 2) Berapa besar beban pajak yang ditanggung oleh konsumen dan yang ditanggung perusahaan.

No Response to "Tulisan 5 Teori Organisasi Umum 2"

Leave A Reply